HARI BATIK NASIONAL 2023

Senin, 2 Oktober 2023 diperingati sebagai Hari Batik setiap tahunnya. Sama seperti pada hari Senin kali ini, UPT SMP Negeri 2 Gresik menggelar upacara seperti biasa. Namun kali ini berbeda, seluruh siswa dan guru, kecuali petugas upacara, mengenakan pakaian batik.

Batik adalah salah satu warisan budaya Indonesia yang sangat berharga dan sudah menjadi identitas bangsa ini. Tidak ada alasan untuk menjadikan tanggal 2 Oktober sebagai Hari Batik Nasional. Pernyataan tersebut didasarkan pada tanggal ditetapkannya batik sebagai warisan budaya takbenda oleh Organisasi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNESCO) beberapa tahun lalu.

Ayo pakai Batik mu sebagai bukti kecintaan pada budaya sendiri